Sudah Tidur Yang Cukup Tapi Masih Mengantuk, Buruan Cek Siapa Tau Terkena Penyakit Ini
Ilustrasi mengantuk dipagi hari- --global-uploads.webflow.com
Dampak Sering Mengantuk di Pagi Hari
Kebiasaan sering mengantuk di pagi hari dapat berdampak negatif pada kesehatan dan kehidupan sehari-hari. Beberapa dampak yang mungkin terjadi adalah:
- Memengaruhi perkembangan anak
- Penurunan kualitas hidup
- Masalah sosial dan hubungan
- Kesulitan mengatur emosi atau suasana hati
BACA JUGA:Uji Coba Jalan Tol Tanpa Sentuh Diundur, Ini Alasan PT Roatex Indonesia Toll System
- Penurunan produktivitas kerja atau prestasi akademik
- Meningkatkan risiko kecelakaan
- Meningkatkan risiko terjadinya masalah kesehatan seperti penyakit jantung, diabetes, obesitas, gangguan kognitif, dan kondisi kronis lainnya.
Sumber: