Bagian Pemerintahan
DPRD Kepahiang

IMB 13 Gedung RSUD II Jalur, Selesai

IMB 13 Gedung RSUD II Jalur, Selesai

DOK/RK : LAYANAN : Pelayanan perizinan yang diberikan DPM PTSP Kepahiang kepada para pemohon izin yang telah mengajukan dokumen perizinannya, Selasa (20/12).--

BACA JUGA:IMB Gedung Utama RSUD II Jalur Tak Kunjung Kelar

 

"Memang dilakukan secara bertahap (Izin Nakes, red). Harapan kita suatu saat nanti, seluruh izin yang memang wajib dikantongi RSUD II Jalur bisa tuntas 100 persen," sampai Dedi.

 

Dia menambahkan, pihak RSUD II Jalur juga secara berangsur melangkapi izin Nakes yang bekerja di RSUD II Jalur. Jika sebelumnya 299 izin Nakes yang diterbitkan, sekarang sudah masuk kembali 35 izin Nakes.

 

"Secara berangsur izin dilengkapi, sekarang 35 dokumen izin Nakes sudah disampaikan ke Dinkes Kepahiang. Jika sudah tuntas dilakukan verifikasi oleh Dinkes Kepahiang dan dinyatakan lengkap, maka izinnya juga akan kita terbitkan," demikian Dedi.

Sumber: