Pilihan Menu Sarapan Sehat Untuk Jantung Menurut dr Arthur Agatston
Pilihan Menu Sarapan Sehat Untuk Jantung Menurut dr Arthur Agatston/--www.istockphoto.com
- Almond: Sebagai sumber asam lemak omega-3, almond membantu menurunkan kolesterol jahat (LDL) tanpa mengurangi kolesterol baik (HDL).
BACA JUGA:Olahraga Ringan yang Cocok Dilakukan Malam Hari Untuk Menjaga Kesehatan
- Chia Seed: Biji-bijian seperti chia seed kaya akan asam lemak omega-3, bermanfaat untuk menurunkan kadar trigliserida, kolesterol jahat, dan kolesterol total.
- Brokoli: Konsumsi brokoli, baik sebagai lalapan atau dalam sop, dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dan mencegah penyakit jantung.
- Bayam: Sebagai sumber magnesium, bayam membantu menjaga ritme jantung yang sehat.
BACA JUGA:Kebiasaan Sebelum Tidur Ini Ternyata Mampu Mewujudkan Tubuh Langsing
- Tomat: Tomat kaya akan nutrisi seperti serat, kalium, vitamin C, folat, dan kolin, yang baik untuk kesehatan jantung.
- Buah Beri: Blueberry, blackberry, raspberry, dan stroberi mengandung polifenol antioksidan yang dapat mengurangi risiko penyakit jantung.
- Cokelat Hitam: Cokelat hitam diyakini memiliki manfaat melindungi terhadap aterosklerosis dengan mengurangi kekakuan arteri dan adhesi sel darah putih.
BACA JUGA:Apa Dampak Bagi Kesehatan Jika Banyak Minum Kopi Setiap Hari, Berikut Ulasan Selengkapnya!
Sumber: