Pemerintah Siap Angkat Tenaga Honorer Jadi ASN 2024
Pemerintah Siap Angkat Tenaga Honorer Jadi ASN 2024--istimewah
- Tenaga honorer usia maksimal 46 tahun dengan masa kerja minimal 20 tahun secara terus menerus.
- Tenaga honorer usia maksimal 46 tahun dengan masa kerja minimal 10 tahun hingga kurang dari 20 tahun secara terus menerus.
- Tenaga honorer usia maksimal 40 tahun dengan masa kerja minimal 5 tahun hingga kurang dari 10 tahun secara terus menerus.
- Tenaga honorer usia maksimal 35 tahun dengan masa kerja minimal 1 tahun hingga kurang dari 5 tahun secara terus menerus.
BACA JUGA:UU Nomor 20 Tahun 2023: Langkah Penting Penataan Tenaga Honorer Menuju PPPK
Hingga saat ini, belum ada pengumuman resmi dari Pemerintah mengenai jadwal pasti pengangkatan tenaga honorer menjadi ASN.
Sumber: