Ikut Seleksi PPPK Teknis, Calon Peserta Wajib Tahu Poin Penting yang Harus Dipersiapkan Ini

Ikut Seleksi PPPK Teknis, Calon Peserta Wajib Tahu Poin Penting yang Harus Dipersiapkan Ini

Terdapat beberapa poin penting yang ternyata wajib dipersiapkan calon peserta dalam menghadapi seleksi PPPK teknis.--Istimewah

Materi tes kompetensi dalam seleksi PPPK tahun 2024 mencakup kategori teknis, manajerial, sosial kultural serta wawancara. Berikut ini adalah materi tes kompetensi pada seleksi PPPK tahun 2024 yang perlu pelamar ketahui:

1. Tes kompetensi teknis

Seleksi kompetensi teknis bertujuan untuk menilai penguasaan pengetahuan, keterampilan dan sikap (perilaku) berkaitan bidang teknis jabatan.

 

2. Tes kompetensi manajerial

Seleksi kompetensi manajerial bertujuan untuk menilai komitmen, kemampuan dan perilaku individu pelamar dalam berorganisasi. Seleksi jenis kedua tersebut mengukur beberapa jenis kompetensi berikut:

- Integritas

- Kerjasama

- Komunikasi

- Orientasi pada hasil

BACA JUGA:5 Jenis Jabatan PPPK Teknis Khusus Tenaga Honorer Administrasi Sekolah pada Seleksi PPPK Tahun 2024

BACA JUGA:Cek Sekarang, Segini Rentang Besaran Gaji PPPK Tahun 2024 Berdasarkan Golongan

- Pelayanan Publik

- Pengembangan diri dan orang lain

- Mengelola perubahan

Sumber: