Daftar Lengkap Persyaratan dan Jadwal Pendaftaran Ujian UTBK SNBT 2024 Untuk Seleksi Mahasiswa Baru

Daftar Lengkap Persyaratan dan Jadwal Pendaftaran Ujian UTBK SNBT 2024 Untuk Seleksi Mahasiswa Baru

Daftar Lengkap Persyaratan dan Jadwal Pendaftaran Ujian UTBK SNBT 2024 Untuk Seleksi Mahasiswa Baru/---radarkepahiang.id

2. Siswa yang Melebihi Batas Usia

UTBK SNBT 2024 terbuka bagi lulusan tahun 2022 serta siswa gap year yang menunda kuliah. Siswa paket C juga memiliki kesempatan mendaftar, namun dengan syarat usia maksimal 22 tahun per 1 Juli 2024 untuk siswa gap year atau lulusan tahun 2023, 2022, dan siswa paket C.

 

Peserta yang melebihi batas usia maksimal tersebut tidak dapat mendaftar SNBT 2024.

 

- Jadwal Pendaftaran UTBK SNBT 2024:

- Pendaftaran SNBT: 21 Maret-5 April 2024

BACA JUGA:SIMAK! Berikut Ini Penjelasan Lengkap Apa Itu SNBP dan Cara Mengikutinya

- Pelaksanaan UTBK SNBT gelombang 1: 30 April dan 2-7 April 2024

- Pelaksanaan UTBK SNBT gelombang 2: 14-20 Mei 2024

- Pengumuman hasil SNBT: 13 Juni 2024

- Masa unduh sertifikat UTBK: 17 Juni-31 Juli 2024


Bagi siswa yang ingin mendaftar UTBK SNBT 2024, jadwal pendaftaran dan persyaratan tersebut perlu diperhatikan dengan cermat.

BACA JUGA:Sebentar Lagi Dibuka, Simak Informasi Kuota Sekolah SNBP 2024, Berikut Syarat dan Kriterianya!

Sumber: