Termasuk Indonesia, Ini Perbedaan Waktu Puasa Ramadhan di Beberapa Kota dan Negara Belahan Dunia
Termasuk Indonesia, Ini Perbedaan Waktu Puasa Ramadhan di Beberapa Kota dan Negara Belahan Dunia/--www.istockphoto.com
Nairobi, ibu kota Kenya, adalah pusat bisnis, budaya, dan politik di wilayah itu. Berlokasi di kawasan tropis, perbedaan waktu siang dan malam yang tidak terlalu besar sepanjang tahun memberikan pengaruh pada durasi puasa.
Bagaimana dengan Indonesia?
Indonesia juga memiliki durasi puasa yang relatif singkat, sekitar 13 jam. Hal ini dipengaruhi oleh letak geografis Indonesia yang berada di garis khatulistiwa. Durasi puasa di Indonesia hampir sama dengan di Nairobi, Kenya.
BACA JUGA:Apakah Wajib Mandi Keramas Sebelum Puasa Ramadan, Ini Tata Caranya?
Meskipun durasi puasa bervariasi di setiap negara, semangat dan ketaatan dalam menjalankan ibadah tetap sama. Semoga umat Muslim yang menjalani puasa Ramadhan mendapat keberkahan dan kesuksesan dalam menjalankannya. Selamat berpuasa!
Sumber: