Tips Mudah Dekorasi Rumah Menggunakan Tanaman Sirih Gading Tanpa Merambat

Tips Mudah Dekorasi Rumah Menggunakan Tanaman Sirih Gading Tanpa Merambat

Tips Mudah Dekorasi Rumah Menggunakan Tanaman Sirih Gading Tanpa Merambat/--www.shutterstock.com

Tips Mudah Dekorasi Rumah Menggunakan Tanaman Sirih Gading Tanpa Merambat

RK ONLINE - Hobi mendekorasi rumah dengan tanaman hias seperti sirih gading atau pothos bisa jadi kegiatan yang menyenangkan. Namun, perlu perawatan yang cermat karena tanaman ini cenderung merambat, bahkan bisa merusak tembok rumah. Tapi jangan khawatir, ada beberapa tips sederhana untuk menghindari masalah tersebut:

BACA JUGA:Sambut Bulan Suci Ramadhan, Tapak Suci Putra Muhammadiyah Gelar Latihan Gabungan

Persiapkan Bahan-Bahan

Pastikan Anda memiliki tanaman sirih gading dan bahan penyangga seperti tali raffia, anyaman bambu, atau kawat.

 

Potong dengan Bijak

Potong daun sirih gading menjadi potongan kecil sekitar 15-20 cm panjangnya. Susun potongan ini dengan variasi bentuk untuk menciptakan rangkaian yang menarik.

BACA JUGA:Soal Manajemen Pegawai, Pemerintah Pemerintah Segera Terapkan Aturan Baru

Ikatan yang Aman

Pastikan potongan daun terikat dengan kuat menggunakan tali raffia, kawat, atau anyaman bambu.

 

Penempatan yang Tepat

Letakkan rangkaian daun sirih gading di dalam pot tanah atau wadah yang sesuai. Anda juga bisa letakkan di atas meja atau rak, tergantung ide dan tata letak ruangan.

Sumber: