Komisi VI DPR RI Tanggapi Rencana TikTok Shop, Mufti Anam: Pemerintah Tampil Inkonsisten!

Komisi VI DPR RI Tanggapi Rencana TikTok Shop, Mufti Anam: Pemerintah Tampil Inkonsisten!

Komisi VI DPR RI Tanggapi Rencana TikTok Shop, Mufti Anam: Pemerintah Tampil Inkonsisten!/---www.dpr.go.id

Menurut laporan Bloomberg , Rencana merger tersebut akan segera diumumkan, Merger ini bertujuan untuk mengatasi hambatan regulasi yang memungkinkan TikTok untuk kembali menghidupkan layanan belanja online di pasar ritel terbesar di Asia Tenggara.

 

Namun, Kementerian Perdagangan telah mengeluarkan Permendag Nomor 31 Tahun 2023 yang melarang Social Commerce seperti TikTok untuk membuka usaha dagangnya, Atas larangan ini, TikTok terpaksa menghentikan layanan belanja online di Indonesia untuk mematuhi aturan tersebut.

BACA JUGA:Pemerintah Resmi Tutup TikTok Shop di Indonesia, Gimana Nasib Penjual Hingga Affiliator Tiktok?

"Saat ini, pertimbangan untuk mencapai kesepakatan merger tersebut masih dapat mengalami kegagalan," ungkap sumber dari Bloomberg.

 

Sumber: