Agar Tidak Menyesal Dikemudian Hari, Simak Tips Mudah Mengecek Kesehatan Mesin Mobil Bekas Sebelum Membeli

Agar Tidak Menyesal Dikemudian Hari, Simak Tips Mudah Mengecek Kesehatan Mesin Mobil Bekas Sebelum Membeli

Agar Tidak Menyesal Dikemudian Hari, Simak Tips Mudah Mengecek Kesehatan Mesin Mobil Bekas Sebelum Membeli/---freepik.com

BACA JUGA:Chery New Energy Resmi Merilis Mobil Listrik Chery Little Ant, Harganya Sangat Terjangkau!

5. Stick Oli dalam Kondisi Baik

Anda dapat memeriksa kondisi oli dengan memeriksa stick oli. Menurut Auto2000, oli yang masih bagus dapat menjadi tanda mesin mobil yang terawat dengan baik. Perhatikan kebersihan oli, kentalitasnya, serta warnanya. Pastikan juga jumlah oli sesuai dengan takaran yang seharusnya.

 

6. Riwayat Servis di Bengkel Resmi

Terakhir, mobil bekas dengan riwayat servis di bengkel resmi dan perawatan yang baik adalah pilihan yang baik. Bengkel resmi umumnya memiliki standar tinggi dalam merawat mobil, sehingga mobil bekas dengan riwayat servis yang lengkap dapat memberikan keyakinan bahwa kendaraan itu dirawat sesuai standar.

 

Sebelum memutuskan untuk membeli mobil bekas, pastikan untuk memeriksa kesehatan mesin dengan cermat. Ini akan membantu Anda menghindari masalah yang mungkin muncul di masa depan dan memberikan Anda kendaraan yang andal dan berkualitas.

BACA JUGA:SOP dan Pemahaman Dasar yang Penting Saat Mengemudikan Mobil Matik

Sumber: