Jadwal Pendaftaran CPNS BIN 2023 Berubah, Catat Jadwal Terbaru Berikut Formasi dan Ketentuan CPNS BIN 2023

Jadwal Pendaftaran CPNS BIN 2023 Berubah, Catat Jadwal Terbaru Berikut Formasi dan Ketentuan CPNS BIN 2023

Perubahan jadwal pendaftaran CPNS BIN 2023 lengkap dengan syarat dan ketentuannya. --Istimewah

Ahli Pertama - Penata Kelola Intelijen: S1 Pendidikan Seni Rupa

Klerek – Penelaah Teknis Intelijen: D4 Pendidikan Agama, S1 Pendidikan Agama

Klerek – Penelaah Teknis Intelijen: S1 Pendidikan Bahasa Inggris, S1 Pendidikan Bahasa Indonesia

Ahli Pertama – Agen Intelijen: S1 Pendidikan Luar Sekolah, S1 Pendidikan Matematika, S1 Pendidikan Jasmani 

Kesehatan dan Rekreasi, S1 Pendidikan Bahasa Inggris, D4 Pendidikan Luar Sekolah, D4 Pendidikan Matematika, D4 Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, D4 Pendidikan Bahasa Inggris.

Ahli Pertama – Penata Kelola Intelijen: S2 Pendidikan Jasmani

BACA JUGA:Informasi Terbaru Seputar Seleksi CPNS dan PPPK 2023, Jadwal Baru dan Tips Ampuh Calon Peserta

Pendaftaran CPNS BIN 2023 dapat dilakukan secara mandiri melalui situs web resmi Badan Kepegawaian Negara (BKN) di sscasn.bkn.go.id. Waktu pendaftaran yang tersisa tinggal menghitung hari.

 

Daftar Formasi CPNS BIN 2023:

Lulusan S2: 71 posisi

Lulusan SMA: 77 posisi

Lulusan D3: 198 posisi

Lulusan S1/D4: 654 posisi

 

Sumber: