Jangan Salah, Ini Cara Gampang Cek Penetapan NIP PPPK Tahun 2022

Jangan Salah, Ini Cara Gampang Cek Penetapan NIP PPPK Tahun 2022

Pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) - --palembang.bkn.go.id/

Jangan Salah, Ini Cara Gampang Cek Penetapan NIP PPPK Tahun 2022 

RK ONLINE - Sampai saat ini, tidak sedikit peserta yang lulus seleksi PPPK tahun 2022 masih bingung dengan cara mengecek pengumuman NIP. Nah berikut ini adalah cara mengecek NIP PPPK tahun 2022 langsung dari Badan Kepegawaian Negara (BKN) di setiap kota di seluruh wilayah Indonesia.

 

Proses seleksi PPPK tahun 2022 hampir selesai. Saat ini, tahapan penetapan nomor induk atau NIP PPPK tahun 2022 telah mencapai tahap akhir. 

 

Calon PPPK dapat mengetahui informasi lebih detail mengenai pengecekan NIP PPPK 2022 melalui media sosial dari masing-masing Kantor Regional BKN.

BACA JUGA:Menjelang Pengumuman NIP PPPK, Sebanyak 1.781 Peserta Lulus Seleksi PPPK Tahun 2022 Pilih Mengundurkan Diri

"Hai #SobatBKN, Bagi kalian yang ingin mengetahui perkembangan seleksi PPPK 2022, cek informasi terbaru ini. Selain itu, kalian juga bisa mendapatkan update melalui media sosial Kantor Regional BKN untuk perkembangan penetapan NI PPPK di wilayah kalian," demikian dilansir melalui akun Instagram @bkngoidofficial.

 

Berikut ini adalah penjelasan lebih lanjut mengenai penetapan NIP PPPK terbaru dari tiap jabatan fungsional berdasarkan data Badan Kepegawaian Negara (BKN):

 

Guru PPPK:

- Jumlah formasi: 319.029

- Jumlah yang lulus: 250.432

Sumber: