Ternyata Pengendara Berhak Menolak Membayar Biaya Parkir, Perhatikan 7 Ciri-ciri Karcis Resmi Pemkab Kepahiang
Dinas Perhubungan Kabupaten Kepahiang mengaku terkendala penuhi target PAD parkir tahun 2023/Foto: Lahan parkir di Kabupaten Kepahiang.--Radarkepahiang.id
Adapun ciri-ciri karcis resmi parkir di Kabupaten Kepahiang sebagai berikut:
1. Kertas karcis resmi parkir berwarna kuning.
2. Tulisan pada karcis resmi berwarna biru.
3. Terdapat nomor seri yang berguna untuk membedakan pungutan per jenis kendaraan
Sumber: