Butuh Dukungan Semua Pihak

Butuh Dukungan Semua Pihak

DOK/RK : Wakil Walikota Bengkulu, Dedy Wahyudi--

 

"Pak Wali Kota sedang melakukan kerja sama dengan beberapa pihak termasuk juga dari Korea, ini sudah mulai dijajaki. Nanti sampah itu menghasikan listrik, juga bisa dihadirkan dalam bentuk briket batu bara tapi dari sampah dan kita sudah menjajaki agar sampah dijadikan bahan baku untuk PLTU," papar Dedy.

 

 

BACA JUGA:Pemprov Ajak Pemkot Bengkulu Kolaborasi Tangani Kerusakan Jalan

 

 

Selain itu, Pemkot juga menggalakkan keberadaan bank sampah. Melalui bank sampah membuat masyarakat menjadikan sampah sebagai salah satu penghasil uang. 

 

 

"Dengan adanya bank sampah ini bisa menghasilkan uang. Jadi kalau misalkan ada plastik kemudian dikumpulkan, sehingga bisa punya nilai guna," imbuh Dedy Wahyudi. 

 

 

Dengan upaya yang telah dilakukan, persolan sampah yang ada di Kota Bengkulu disebut tidak hanya bisa dilakukan oleh satu pihak saja, namun secara menyeluruh. 

 

Sumber: