PUPR Kepahiang
Bagian Pemerintahan

Suro Bali Jadi Desa Kerukunan Umat Beragama

Suro Bali Jadi Desa Kerukunan Umat Beragama

DOK/RK : Ketua FKUB Kabupaten Kepahiang, Khoidurin, S.Ag--

BACA JUGA:Pendaftaran PPK Diundur

 

"Tahap awal ini Desa Suro Bali di Kecamatan Ujan Mas ditetapkan sebagai desa kerukunan umat beragama. Kita berharap kalau sudah dilakukan launching, nanti menjadi contoh bagi desa-desa lainnya," sampai Khoirudin. 

 

Masih menurut Khoirudin, pencanangan desa kerukunan umat beragama selain program Kemenag juga menjadi komitmen pihaknya membantu pemerintah dalam hal pemeliharaan umat beragama di Kabupaten Kepahiang.

 

"Melalui program pencanangan desa kerukunan umat beragama, diharapkan berdampak positif yang luas bagi daerah. Baik dari sisi ekonomi, budaya hingga wisata religi di Desa Suro Bali tersebut. Karena melalui program ini, kerukunan umat beragama terjaga tetap harominis," demikian Khoirudin.

Sumber: