Tips Cerdik Kemenkes, Jadikan Tubuh Lebih Sehat Berkat Puasa Ramadhan

Tips Cerdik Kemenkes, Jadikan Tubuh Lebih Sehat Berkat Puasa Ramadhan

Tips Cerdik Kemenkes, Jadikan Tubuh Lebih Sehat Berkat Puasa Ramadhan/--www.istockphoto.com

 

Konsumsi Makanan Seimbang: Pilih makanan yang mengandung nutrisi seimbang seperti nasi putih, lauk pauk, sayur, buah-buahan, dan pastikan untuk minum air putih minimal 2 liter per hari.

BACA JUGA:Baru Tahu, Ternyata Ada Obat yang Tidak Membatalkan Puasa

Tetap Aktif: Lakukan aktivitas fisik ringan seperti berjalan kaki selama 20-30 menit atau setara dengan 6.000 langkah per hari untuk menjaga kebugaran tubuh.

 

Jaga Kebersihan: Tetap menjaga pola hidup bersih dan sehat dengan memperhatikan kebersihan diri dan lingkungan, agar terhindar dari penyakit.

 

Dengan menerapkan tips-tips ini, puasa Ramadhan dapat dijalani dengan lancar sambil menjaga kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Coba Sekarang! Minum Teh ini Disebut Jadi Rahasia Umur Panjang

Sumber: