Ini Alasan Kenapa Buah Durian Disebut Raja Buah

Ini Alasan Kenapa Buah Durian Disebut Raja Buah

Ini Alasan Kenapa Buah Durian Disebut Raja Buah/---freepik.com

- Durian, 'Mahkota' dari Buah

Sebelum menikmati durian, perhatikan duri yang melingkari pangkal buahnya. Duri-duri itu seperti mahkota raja, yang melindungi buah dari pemangsa. Inilah yang membuat durian disebut sebagai raja buah.

 

Duri tajam ini berfungsi melindungi diri dari pemangsa. Meski begitu, harus berhati-hati karena bisa menyebabkan luka, Hewan karnivora seperti harimau juga menyukai durian. Aroma kuatnya mampu memancing hewan-hewan tersebut, membuat durian dikenal sebagai "steak of fruit" atau buah yang menarik bagi hewan pemakan daging.

BACA JUGA:Dijamin Sukses! Begini Tips Memilih Benih Durian yang Tepat Untuk Budi Daya

- Rasa yang 'Kaya'

Durian memiliki rasa yang unik, seperti puding atau mentega dengan sentuhan kacang almond. Rasa buah ini bisa bervariasi dari krim keju, saus bawang, hingga cokelat, Terkadang, rasa durian bisa diolah menjadi berbagai hidangan menarik seperti es krim, kue, pasta, atau susu. Meski demikian, kelezatan sejati durian tetap terletak pada daging buahnya yang asli.

 

Itulah durian, buah yang tak hanya kaya akan nutrisi, tetapi juga menyimpan kisah dan rasa yang unik.

BACA JUGA:Buah Durian Ternyata Meningkatkan Kesuburan Perempuan

Sumber: