Syarat Penting Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023, Berikut Daftar Link Pembelian e-Materai dan Cara Menggunakannya
Syarat Penting Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023, Berikut Daftar Link Pembelian e-Materai dan Cara Menggunakannya/---Istimewah-
BACA JUGA:Pendaftaran CPNS 2023 Diperpanjang, Begini Cara Atasi Masalah Server Down di sscasn.bkn.go.id
Adapun langkah-langkah untuk membeli e-materai guna pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 adalah sebagai berikut:
Buka sscasn.bkn.go.id.
Buat akun dan daftar ke formasi yang diinginkan.
Di bagian "Unggah Dokumen," lengkapi dokumen sesuai ketentuan dan jenis yang disyaratkan oleh formasi.
Klik "Cek Akun E-Meterai" untuk membubuhi dokumen dengan meterai elektronik.
Gulir ke bawah hingga menemukan tombol "Registrasi E-Meterai," lalu klik tombol tersebut.
Isi kolom email, password, dan konfirmasi password yang sama untuk membuat akun e-meterai.
Sumber: