Penting! Panduan Membuat Keranjang Kuning di TikTok Agar Mendapatkan Penghasilan Baru

Penting! Panduan Membuat Keranjang Kuning di TikTok Agar Mendapatkan Penghasilan Baru

cara menambahkan fitur kerjangan kuning pada tiktok/---freepik.com

Penting! Panduan Membuat Keranjang Kuning di TikTok Agar Mendapatkan Penghasilan Baru

RK ONLINE - Bagi Anda yang memiliki pengikut yang cukup banyak di TikTok, ada kabar penting yang perlu Anda tahu. Peluang baru untuk menghasilkan uang sedang mengemuka dengan membuat "keranjang kuning" di platform ini.

 

Tentu, ada beberapa jalan untuk meraih penghasilan dari TikTok, seperti melalui jasa endorse, Donasi, atau Payout Coins yang dapat diterima saat melakukan live streaming.

 

Namun, saat ini ada cara yang tengah naik daun dalam mengais cuan di TikTok, yakni melalui "keranjang kuning". Apa itu keranjang kuning? Ini adalah peluang yang hanya dapat diakses oleh mereka yang telah memiliki Toko TikTok atau bergabung dengan program Afiliasi TikTok.

BACA JUGA:Sedikit Follower Tidak Masalah, Cobalah 5 Trik Mudah Menghasilkan Uang dari TikTok

Bagaimana keranjang kuning ini berfungsi? Para pengguna yang menonton video Anda dan memilih keranjang kuning akan diarahkan ke produk-produk yang sedang dipromosikan atau dijual oleh para Afiliasi TikTok. Bahkan, keranjang ini bisa diisi dengan beragam produk sekaligus.

 

Bagi Anda yang ingin bergabung dengan program Afiliasi TikTok, ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi. Namun, jangan khawatir, persyaratannya tidak terlalu rumit. Hanya dengan memiliki 2.000 pengikut, minimal usia 18 tahun, dan konsisten mengunggah video TikTok (dalam 28 hari terakhir), Anda sudah bisa bergabung.

 

Nah, berikut ini langkah-langkah untuk membuat keranjang kuning di TikTok:

 

- Masuk ke Akun TikTok

Sumber: