Bagian Pemerintahan
DPRD Kepahiang

Ini Update Informasi Pembatalan Kelulusan Peserta Seleksi PPPK Teknis BKN 2022

Ini Update Informasi Pembatalan Kelulusan Peserta Seleksi PPPK Teknis BKN 2022

Poster pembatalan kelulusan peserta seleksi PPPK tenaga teknis BKN TA 2022 - --instagram/@bkngoidofficial-

 

Disarankan bagi para peserta bertanggung jawab untuk membaca dan memahami pengumuman tersebut dengan baik.

Selain itu, seluruh tahapan seleksi PPPK Teknis BKN 2022 tidak memerlukan biaya apapun. Jika ada pihak yang menjanjikan kelulusan dengan motif apapun, itu adalah tindakan penipuan. 

 

Seluruh peserta, keluarga, dan pihak terkait juga dilarang memberikan sesuatu dalam bentuk apapun sesuai dengan perundang-undangan yang berlaku.

BACA JUGA:Guru PPPK Siap-Siap Terima NIP, Simak Pengumuman BKN dan GTK Kemendikbudristek Berikut Ini

Jika peserta memberikan keterangan yang tidak benar selama proses pendaftaran, pemberkasan, dan setelah diangkat sebagai peserta PPPK, Pejabat Pembina Kepegawaian BKN berhak membatalkan kelulusan dan menghentikan status peserta sebagai PPPK. Keputusan dari Panitia Seleksi Pengadaan PPPK BKN 2022 bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

Sumber: