Setahun, Lima Ribu Orang Kunjungi Museum Bengkulu

Setahun, Lima Ribu Orang Kunjungi Museum Bengkulu

DOK/RK : Museum Provinsi Bengkulu--

 

BACA JUGA:Targetkan Buka Jalur Penerbangan Internasional

 

 

"Meningkatnya jumlah kunjungan ini menunjukkan keingintahuan masyarakat Bengkulu dan kesadaran terhadap pengetahuan peninggalan budaya sebagai identitas daerah meningkat. Pengunjung ingin tahu adanya koleksi benda sejarah budaya asli Bengkulu dan benda sejarah budaya lain yang berhubungan dengan perkembangan Bengkulu. Dengan adanya literatur yang mendukung, mereka jadi mengerti apa saja peninggalan yang ada," ujar Didi.

 

 

Sementara itu, disebutkan untuk jumlah koleksi yang dimiliki museum Bengkulu kurang lebih sebanyak 6.151 koleksi yang terdiri dari delapan jenis koleksi dengan rincian jenis Biologi sebanyak 46, Etnografika sebbyak 2.988, Arkeologika sebanyak 90, Historika sebanyak 42, Numismatika/Heraldika sebanyak 911, Keramologika  sebanyak 1901, Filologika sebanyak 138 dan Teknologika sebanyak 15 koleksi.

Sumber: