Pilpres 2024, Sandiaga Tinggalkan Gerindra, Maju Lewat PPP ?

Pilpres 2024, Sandiaga Tinggalkan Gerindra, Maju Lewat PPP ?

----

 

 

Sementara itu Ketua Majelis Pertimbangan DPP PPP, Romahurmuziy menyebut jika Sandiaga Uno merupakan salah satu diantara tokoh nasional yang paling rajin menghadiri acara PPP.

 

BACA JUGA:Apa Kabar RUU ASN, Benarkah 2023 Pensiun Dini Massal dan Tenaga Honorer Diangkat PNS Tanpa Tes Mulai Dite.....

 

"Paling rajin hingga hadir di berbagai pelosok," ujar Romahurmuziy yang hadir pada acara Silaturahim Akbar Peringatan Harlah Ke-50 PPP di Stadion Kridosono, Kota Yogyakarta.

 

Romahurmuziy memastikan PPP membuka pintu lebar bagi Sandiaga Uno, bahkan digelar karpet merah apabila akhirnya memutuskan bergabung PPP.

 

"Kami menghormati hak politik beliau (Sandiaga), sebab beliau pemegang KTA partai lain. Namun jika kemudian beliau memutuskan begabung PPP, saya hanya bisa mengucapkan selamat datang," ujarnya.

 

 

 

 

Sumber: jpnn.com