Bagian Pemerintahan
DPRD Kepahiang

Bernilai Fantastis, Ini Bangunan Mewah Kado Ulang Tahun Kabupaten Kepahiang ke 19

Bernilai Fantastis, Ini Bangunan Mewah Kado Ulang Tahun Kabupaten Kepahiang ke 19

Peresmian JPO Al Latief menjadi kado ulang tahun Kabupaten Kepahiang ke 19 yang bernilai fantastis.--Jimmy Mahendra

RK ONLINE - Memiliki nilai yang sangat fantastis, sebuah bangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) di Kabupaten Kepahiang akhirnya diresmikan dan dinobatkan sebagai kado ulang tahun Kabupaten Kepahiang ke 19.

 

 

Berlokasi di Kelurahan Pasar Kepahiang Kecamatan Kepahiang, JPO ini diberikan nama dengan sebutan Al Latief.

 

 

 

Berdiri tepat di depan Puncak Mall Kepahiang, JPO Al Latief berada tepat di atas pertigaan jalan di pusat kota di Kabupaten Kepahiang.

BACA JUGA:Gegara Main Perempuan Kades Ini Rela Korupsi Dana Desa Rp 494 Juta, Kades Kertapati Tolak Kembalikan Ke..

 

Disaksikan Anggota DPD RI, Hj. Riri Damayanti John Latief dan jajaran unsur Forkopimda Kabupaten Kepahiang, peresmian JPO Al Latief ini dilakukan langsung oleh Bupati Kepahiang Dr. Ir. Hidayattullah Sjahid, MM, IPU.

 

 

Bertepatan dengan momen ulang tahun Kabupaten Kepahiang ke 19, JPO Al Latief yang diresmikan bupati ini juga dinobatkan sebagai kado ulang tahun Kabupaten Kepahiang ke 19.

Sumber: