Optimis Tercapai
![Optimis Tercapai](https://radarkepahiang.disway.id/upload/43b604ae706786d125b4ca688e3ea931.jpg)
DOK/RK : Kepala DPM PTSP Provinsi Bengkulu, Karmawanto--
Untuk diketahui, sesuai target yang ditetapkan pemerintah pusat, DPMPTSP telah membagi jumlah target investasi di masing-masing wilayah kabupaten/kota dengan dengan rincian sesuai dengan kemampuan daerah mulai dari Rp 500 miliar hingga 1,54 triliun rupiah.
Adapun target investasi tertinggi yakni Kota Bengkulu, Kabupaten Mukomuko, dan Bengkulu Utara sebesar Rp 1,5 triliun. Disusul Kabupaten Lebong dan Kabupaten Bengkulu Tengah sebesar Rp 1 triliun, Kabupaten Bengkulu Selatan sebesar Rp 900 miliar, Kabupaten Seluma dan Kabupaten Kaur sebesar Rp 700 miliar. Serta investasi terkecil yakni di Kabupaten Kepahiang dan Kabupaten Rejang Lebong sebesar Rp 500 miliar.
Sumber: