Bisa Keluar Diam-Diam, WhatsApp Sekarang Rilis Fitur Baru Keluar Grup Tanpa Notifikasi

Senin 04-12-2023,02:00 WIB
Reporter : Dicky Pratama
Editor : Hendika

 

Perlu diingat, sebelum meninggalkan grup, akan ada notifikasi yang menyatakan bahwa hanya admin grup yang akan diberitahu bahwa kamu telah meninggalkan grup.

BACA JUGA:Cara Mengenali dan Mengatasi Kemungkinan WhatsApp Disadap

2. Pengguna iOS (iPhone)

Langkah-langkahnya:

- Pastikan WhatsApp telah diperbarui ke versi terbaru.

- Buka WhatsApp di iPhone.

- Masuk ke grup yang ingin ditinggalkan.

- Klik nama grup di bagian atas layar.

- Gulir ke bawah dan temukan opsi 'Exit Group'.

- Tekan 'Exit' dan selesai.

 

Sama seperti di Android, notifikasi yang muncul hanya akan diterima oleh admin grup setelah kamu meninggalkan grup.

BACA JUGA:Cara Mudah Menghapus Stiker WhatsApp yang Sudah Tidak Digunakan Lagi

WhatsApp telah memberikan solusi bagi mereka yang ingin meninggalkan grup secara lebih rahasia. Gunakan fitur ini dengan memperbarui aplikasi WhatsApp ke versi terbaru dan dapatkan kemudahan dalam meninggalkan grup tanpa memberikan notifikasi.

Kategori :