"Rasanya tidak mungkin (Tidak ada pendaftar, red). Karena kalau kita berkaca dari Pemilu-pemilu sebelumnya, pendaftar PPS selalu ada. Apalagi kalau kita berkaca dari pendaftaran seleksi PPK, jumlahnya membludak pada tahun ini. Namun kalau pun nanti ada desa yang tidak ada pendaftar PPS-nya, maka itu diperbolehkan dari desa lainnya. Kita lihat saja nanti," demikian Supran.