BKN Resmi Tutup Rekrutmen PPPK 2024, Ini Cara Honorer Cek Databases Masuk Kategori Penuh Waktu atau Paruh Wakt
BKN Resmi Tutup Rekrutmen PPPK 2024, Ini Cara Honorer Cek Databases Masuk Kategori Penuh Waktu atau Paruh Waktu--DOK/NET
BACA JUGA:Heboh Perpanjangan Masa Jabatan Kades Dibatalkan, Begini Penjelasan MK!
Lalu, apakah honorer yang terdaftar di Badan Kepegawaian Negara dan mengikuti seleksi PPPK 2024 bisa mengecek status database BKN, masuk dalam kategori penuh waktu atau paruh waktu.?. Honorer bisa mengcek status kepegawaiannya di database BKN, apakah masuk kategori penuh waktu atau paruh waktu.
Berikut langkah-langkahnya.
1. Buka laman resmi https://sscasn.bkn.go.id
2. Klik opsi 'Cek pendataan Non-ASN 2022
3. Kemudian masukkan data diri secara lengkap, mulai dari nama lengkap, nomor NIK, tempat tanggal lahir.
4. Isi kode captcha dengan benar
5. Klik submit
6. Tunggu nantinya akan muncul status dibagian bawa
7. Kamu akan mendapatkan notifikasi keterangan di database BKN 'Anda terdata sebagai pegawai non-ASN dalam pangkalan data BKN' jika masuk pangkalan database BKN.
8. Tetapi, jika honorer tidak masuk dalam database BKN maka keterangan yang muncul adalah 'Data tidak ditemukan'
BACA JUGA:Cegah Korupsi di Lingkungan Sekolah, MTsN 2 Kepahiang Teken Fakta Integritas
Bagi tenaga honorer yang dinyatakan masuk dalam database BKN dan mengikuti PPPK maka berkesempatan untuk lulus seleksi PPPK dan diangkat penuh waktu. Tetapi, jika tidak terdaftar di BKN tetapi mengikuti seleksi PPPK tahap 2, maka dipertimbangkan untuk menjadi tenaga paruh waktu.
Sumber: