Hanya 3 Pasang Calon, Berkas Pendaftaran Windra-Ramli Resmi Diterima KPU Kepahiang

Hanya 3 Pasang Calon, Berkas Pendaftaran Windra-Ramli Resmi Diterima KPU Kepahiang

Hanya 3 Pasang Calon, Berkas Pendaftaran Windra-Ramli Resmi Diterima KPU Kepahiang--Jimmy Mayhendra

BACA JUGA:17 Desa di Kepahiang Belum Mencairkan ADD Tahap II Tahun 2024

BACA JUGA:MEMBANDEL, Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Bengkulu Desak Tutup PT TUMS

"Kalau sesuai jadwal, hari ini terakhir. Sebab jadwal pendaftaran hanya berlangsung selama 3 hari dari 27-29 Agustus 2024," demikian Ikrok.

 

Di sisi lainnya, Windra yang saat utu baru saja menyerahkan berkas pendaftaran ke KPU Kepahiang mengungkapkan rasa terima dan optimis bisa meraih kemenangan.

 

"Saya berterima kasih kepada seluruh rekan-rekan dan sanak family yang ikut mengantarkan kami mendaftarkan diri ke KPU Kepahiang hari ini. Semoga hujan yang turun sore ini, menjadi pertanda kemenangan bagi kita," singkatnya.

Sumber: