Pemkab Kepahiang Siapkan 4 Ton Lebih Beras Cadangan Kondisi Darurat Bencana

Pemkab Kepahiang Siapkan 4 Ton Lebih Beras Cadangan Kondisi Darurat Bencana

DKPP Kepahiang sebutkan kalau ada 4 ton lebih beras cadangan Pemkab Kepahiang untuk kondisi darurat bencana.--Radarkepahiang.id

Nantinya, beras-beras tersebut disalurkan kepada masyarakat yang terdampak bencana dengan estimasi masing-masing 10 kilogram.

BACA JUGA:Tewas Ditimpa Pohon Tumbang, Ternyata Pengendara Motor Ini Berstatus PNS

BACA JUGA:Harga Kopi Turun Terus, Harga Lada Terbaru Kian Meroket, Cek Sekarang!

"Namun, cadangan pangan pemerintah daerah ini dikeluarkan pada saat kondisi darurat bencana saja. Penyaluran cadangan pangan pemerintah ini, biasanya disalurkan dengan berkolaborasi bersama Dinas Sosial, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Baznas dan pihak-pihak terkait lainnya," jelas Rukismanto.

Sumber: