PUPR Kepahiang
Bagian Pemerintahan

5 Saksi Diperiksa Polisi Dalam Peristiwa Tragis di Talang Tige, Suami Korban Salah Satunya!

5 Saksi Diperiksa Polisi Dalam Peristiwa Tragis di Talang Tige, Suami Korban Salah Satunya!

5 Saksi Diperiksa Polisi Dalam Peristiwa Tragis di Talang Tige, Suami Korban Salah Satunya!--Jimmy Mayhendra

 

Meskipun kedua korban Lia Anggraini (36) dan putranya yang masih berusia 5 bulan ini sudah dimakamkan, pihak kepolisian memastikan jika proses penyelidikan untuk mengungkap fakta sebenarnya masih terus dilakukan.

BACA JUGA:Proses Penyelidikan Masih Berlanjut, Korban Peristiwa Tragis di Talang Tige Dimakamkan Sesuai Permintaan Korba

Kades Talang Tige, Mulyadi mengatakan jika kedua korban dari peristiwa tragis di Talang Tige ini, sudah dibawa ke Muara Kati atau Rati, Kota Lubuklinggau, Provinsi Sumsel untuk proses pemakaman.

 

"Sekarang jenazahnya sudah dibawa ke Muara Kati, Lubuklinggau untuk proses pemakaman," terang Mulyadi.

 

Mulyadi menjelaskan jika proses pemakaman korban ini dilakukan di Muara Kati, sesuai dengan permintaan korban kepada suaminya. 

Sebab sebelum ditemukan meninggal dunia dalam peristiwa tragis tersebut, Mulyadi mengatakan kalau korban sempat mengirim pesan WA kepada suaminya yang merupakan perangkat desa.

BACA JUGA:Dana Banpol Untuk 8 Parpol Tahun 2025 Akan Bertambah Jadi Rp 1,2 Miliar

"Maafkan aku harus jauh, kalau ku mati jenazah ku bawak balik ke rati, aku minta maaf semuanya," tulis korban dalam pesan WA tersebut.

Sumber: