Bagian Pemerintahan
DPRD Kepahiang

Penerimaan Anggota KPPS Pemilu 2024, 3682 Orang Dibutuhkan di Kabupaten Kepahiang

Penerimaan Anggota KPPS Pemilu 2024, 3682 Orang Dibutuhkan di Kabupaten Kepahiang

Penerimaan Anggota KPPS Pemilu 2024, 3682 Orang Dibutuhkan di Kabupaten Kepahiang/--Jimmy Mayhendra

 

- Pengumuman pendaftaran calon anggota KPPS: 11-15 Desember 2023

- Penerimaan pendaftaran calon anggota KPPS: 11-20 Desember 2023

- Penelitian administrasi calon anggota KPPS: 11-22 Desember 2023

- Pengumuman hasil penelitian administrasi calon anggota KPPS: 23-25 Desember 2023

BACA JUGA:Dijamin Lulus! Simak dan Lengkapi Segera Beberapa Kriteria Anggota KPPS Berikut Ini

- Tanggapan masyarakat terhadap calon anggota KPPS: 23-28 Desember 2023

- Pengumuman hasil seleksi calon anggota KPPS: 29-30 Desember 2023

- Penetapan anggota KPPS: 24 Desember 2024

- Pelantikan anggota KPPS: 25 Desember 2024

- Masa Kerja KPPS: 25 Januari-25 Februari 2024

 

Syarat Pendaftaran KPPS Pemilu 2024:

 

Beberapa syarat pendaftaran menjadi anggota KPPS dalam Pemilu 2024 adalah sebagai berikut:

Sumber: