PUPR Kepahiang

Buruan Pelajari, Ini Materi Matematika Yang Diprediksi Masuk Dalam Uji Kompetensi CPNS 2023

Buruan Pelajari, Ini Materi Matematika Yang Diprediksi Masuk Dalam Uji Kompetensi CPNS 2023

Materi Matematika Yang Diprediksi Masuk Dalam Uji Kompetensi CPNS 2023-Jimmy Mayhendra-

Materi matematika dasar yang kemungkinan masuk ini terbagi dalam bebeerapa komponen, diantaranya pengurangan, penjumlahan, perkalian dan pembagian dasar.

 

2. Aljabar:

 

Aljabar adalah cabang matematika yang mempelajari struktur, hubungan dan kuantitas. Untuk mempelajari hal-hal ini dalam aljabar digunakan simbol (biasanya berupa huruf) untuk merepresentasikan bilangan secara umum sebagai sarana penyederhanaan dan alat bantu memecahkan masalah

 

3. Persamaan Linear:

 

Persamaan linear adalah sebuah persamaan aljabar, yang tiap sukunya mengandung konstanta, atau perkalian konstanta dengan variabel tunggal. Persamaan ini dikatakan linear sebab hubungan matematis ini dapat digambarkan sebagai garis lurus dalam Sistem koordinat Kartesius

BACA JUGA:Resmi Tayang di Netflix, Begini Sinopsis Film Dokumenter Kasus Kopi Sianida Jessica Wongso

4. Eksponen:

 

Eksponensiasi adalah sebuah operasi matematika yang melibatkan dua bilangan, basis atau bilangan pokok dan eksponen atau pangkat diucapkan sebagai pangkat.

 

Eksponen dituliskan sebagai suatu angka yang mengikuti variabel yang akan dipangkatkan. Contohnya, pangkat 2 dari bilangan 4 dituliskan sebagai 42. Ini berarti bahwa bilangan 4 akan dikalikan dengan dirinya sendiri 2 kali, atau 4 x 4 = 16.

Sumber: