Bagian Pemerintahan
DPRD Kepahiang

Jangan Sampai Lupa! Siapkan Dokumen Ini Sebelum Mendaftar CPNS dan PPPK 2023

Jangan Sampai Lupa! Siapkan Dokumen Ini Sebelum Mendaftar CPNS dan PPPK 2023

Dokumen pendaftaran cpns dan pppk 2023/---freepik.com

- Kartu Keluarga (KK)

- Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Surat Keterangan dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil

- Ijazah

- Transkrip Nilai

- Pas Foto dengan latar belakang merah

- Dokumen tambahan sesuai persyaratan instansi yang dilamar

BACA JUGA:Bukan Hanya SMA dan S1, Kejaksaan Juga Buka Kesempatan Formasi CPNS Lulusan D-3

Tahun lalu, pemerintah mewajibkan penggunaan e-materai pada sejumlah dokumen pendaftaran. Materai elektronik diperlukan pada surat lamaran, pernyataan, dan dokumen lainnya. Berikut adalah beberapa distributor e-materai yang bisa dipilih:

 

- PT Peruri Digital Security

- PT Mitra Pajakku

- PT FINNET INDONESIA 

- PT Mitracomm Ekasarana

- Koperasi Swadharma

 

Sumber: