Pelajari Tahapan Seleksinya, Pendaftaran CPNS Formasi Polsuspas Kemenkumham Dibuka!

Pelajari Tahapan Seleksinya, Pendaftaran CPNS Formasi Polsuspas Kemenkumham Dibuka!

Syarat pendaftaran cpns dan tahanpan seleksi/Foto:Ilustrasi---instagram/@polsuspasindonesia

 

Saat ini, sebagian besar Sipir Lapas atau Polsuspas bekerja dalam lingkup pemerintahan, meskipun ada juga yang bekerja di sektor swasta.

BACA JUGA:CEK! 10 Formasi Polsuspas Kemenkumham untuk Lulusan SMA Dalam Seleksi CPNS 2023

Jika berminat menjadi Polsuspas, berikut adalah persyaratan yang harus dipenuhi untuk mengikuti tes dan seleksi CPNS Formasi Polsuspas tahun 2023:

 

- Melampirkan KTP atau e-KTP.

- Pas foto ukuran 4 x 6.

- Akte kelahiran atau surat lahir.

- Ijazah asli.

 

- Foto selfie.

- Surat lamaran.

- Surat pernyataan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK).

- Transkrip nilai asli.

 

Sumber: