Diduga Dipakai Pribadi Bendahara, Nilainya Puluhan Juta

Diduga Dipakai Pribadi Bendahara, Nilainya Puluhan Juta

DOK/RK : SAMPAIKAN : Supran Elfian menyampaikan laporan ke Polres Kepahiang, Jumat (3/2) terkait penggunaan Baitul Maal Masjid Nurul Huda Tebat Monok yang tidak transparan.--

"Dulunya dana baitul maal masjid kami dicatat di papan tulis masjid. Ketika itu total Rp 247 juta, yang terakhir dicatat Agustus 2022 lalu. Namun, hingga sekarang, tidak lagi ada catatan atau tidak ada lagi keteransparanan, terkait dana Baitul Maal masjid," jelas Supran.

 

Sebeagai masyarakat sambung Supran, pihaknya sudah melaksanakan tugas untuk mengungkap kejelasan dana Baitul Maal Masjid Nurul Huda Desa Tebat Monok.

 

"Kami sudah menyerahkan laporan ke Kapolres. Harapan kami, laporan yang kami sampaikan itu bisa ditindak lanjuti. Kami pun telah mendapat bukti terkait dugaan dana baitul maal yang digunakan oleh oknum bendahara," demikian Supran.

Sumber: