4 Warga Pasar Ujung Dapat Bantuan Bapok Covid
RK ONLINE - Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Kepahiang didampingi Lurah Pasar Ujung, M. Redo Tantowi, S.Pd, MM, Jum'at (26/03/2021) menyerahkan bantuan ke warga setempat. Ada 4 warga yang menerima bantuan berupa Bahan Pokok (Bapok). "Bantuan ini bagi warga yang sedang menjalani isolasi dan yang sebelumnya pernah menjalani siolasi karena terpapar Covid-19. Bantuannya berupa beras dan beberapa bahan pokok lainnya," kata Redo. Turut hadir TNI /Polri, BPBD dan perangkat kelurahan setempat dalam kegiatan ini. "Harapannya semoga bantuan yang diberikan dapat bermanfaat bagi penerima," singkat Lurah. Pewarta : Jimmy Mayhendra
Sumber:
Terkini
Terpopuler
- 1 Janda dan Hidupi Seorang Anak, Mucikari Asal Kepahiang Ngaku Kesulitan Ekonomi
- 2 Ini Alasan Lenovo Ideapad Slim 3 Jadi Pilihan Pelajar
- 3 Soal Dugaan Perselingkuhan Kades Tanjung Alam, Dinas PMD Kepahiang Pastikan ADD/DD Tak Terganggu
- 4 Ular Kobra Nyaris Renggut Nyawa Warga Permu
- 5 Reses di Kepahiang, Edwar Samsi Perjuangkan Pembangunan Jalan dan Jembatan