Surat Keterangan Belum Menikah (SKBM) memiliki berbagai fungsi, termasuk sebagai persyaratan dalam berbagai pendaftaran, seperti pendaftaran CPNS 2023, beasiswa, sekolah kedinasan, persyaratan pernikahan, dan lamaran pekerjaan.
Perlu diingat bahwa format Surat Keterangan Belum Menikah (SKBM) dapat berbeda-beda tergantung pada instansi dan daerah masing-masing.