Masih Stabil, Segini Update Harga Kopi di Kepahiang Hari Ini!

Masih Stabil, Segini Update Harga Kopi di Kepahiang Hari Ini!

Masih Stabil, Segini Update Harga Kopi di Kepahiang Hari Ini!--Jimmy Mayhendra

"Kalau untuk harga Rp 55 ribu ini, sudah terjadi sejak hari Selasa dan bertahan sampai hari ini," lanjutnya.

BACA JUGA:Sudah Dibebaskan dari Kawasan HL Konak, Pembangunan Jalan SMAN 1 Kepahiang Masih Terkendala

BACA JUGA:Sebagian Kawasan HL Konak Dibebaskan, Dinas PUPR Kepahiang Langsung Bangun Jalan

Sekedar mengulas kembali, setelah sebelumnya turun drastis dan hanya menyisakan Rp 45 ribu perkilo, update harga kopi terkini di Kepahiang ternyata naik terus. 

 

Kabar gembira untuk petani kopi di Kepahiang ini, disampaikan langsung oleh Zurdi Nata selaku salah satu toke kopi terbesar di Kabupaten Kepahiang.

 

Zurdi Nata mengakui kalau sebelumnya, harga kopi di Kepahiang sempat turun drastis. Dari harga sebelumnya yang berada di atas Rp 60 ribu perkilo, belum lama ini turun drastis hingga pecah Rp 50 ribu perkilo.

BACA JUGA:Ini 6 Makanan Khas 17 Agustus Paling Enak, Jarang Ditemukan!

BACA JUGA:Ditolak Merdeka, Begini Sejarah Lengkap Peristiwa Kemerdekaan RI 17 Agustus 1945

Tapi beberapa hari belakangan ini sambung Nata, harga kopi termasuk harga kopi di Kepahiang naik terus dan perlahan menjadi kabar gembira untuk petani kopi di Kepahiang. 

 

Untuk update harga kopi di Kepahiang saat ini, Nata mengatakan kalau sudah kembali pada harga Rp 55 ribu perkilo. Hal ini dikarenakan adanya kenaikan harga pada market London yang tentunya, mempengaruhi harga kopi di Indonesia bahkan harga kopi di Kepahiang. 

 

"Iya sejak Selasa, Rabu dan Kami ini, market London naik terus sehingga mempengaruhi harga kopi di Kepahiang. Sekarang harganya sudah Rp 55 ribu perkilo," jelas Zurdi Nata.

Sumber: