Mau Pupuk Subsidi, Distan Kepahiang Sebut Petani Wajib Persiapkan Ini, Bukan Kartu Tani!

Mau Pupuk Subsidi, Distan Kepahiang Sebut Petani Wajib Persiapkan Ini, Bukan Kartu Tani!

Distan Kepahiang beberkan cara mudah petani mendapatkan pupuk subsidi tanpa harus menggunakan kartu tani/Foto: Ilustrasi--Istimewah

 

"Kita mengingatkan agar petani untuk bergabung dengan kelompok tani jika ingin mendapatkan pupuk subsidi.  Berdasarkan Permentan nomor 10 tahun 2020, pupuk subsidi ditujukan untuk petani yang tergabung dalam kelompok tani. Kelompok tani wajib penyusunan RDKK dan menggarap lahan paling luas 2 hektare," demikian Taufik.

Sumber: