Pakai Aplikasi, Begini Cara Mudah Mengatasi Hp Masuk Air Agar Terhindar dari Kerusakan, Gampang!

Pakai Aplikasi, Begini Cara Mudah Mengatasi Hp Masuk Air Agar Terhindar dari Kerusakan, Gampang!

Cara mudah mengatasi Hp masuk air dengan mudah hanya pakai aplikasi.--istimewah

Pakai Aplikasi, Begini Cara Mudah Mengatasi Hp Masuk Air Agar Terhindar dari Kerusakan, Gampang!

RK ONLINE - Masalah Hp masuk air, terkadang menjadi penyebab utama kerusakan pada Hp kesayangan kita. Ketika HP masuk air, cepat atau lambat ini bisa menjadi masalah serius.

Tapi jangan panik. Saat ini sudah ada beberapa cara mudah mengatasi Hp masuk air agar terhindar dari kerusakan. Cara mudah dan sederhana ini bisa Anda lakukan untuk mengatasi situasi ini dan mencegah kerusakan yang lebih parah pada perangkat Anda.

 

Berikut adalah cara mengatasi HP masuk air dengan mudah:

BACA JUGA:Kia Sonet Night Edition Diluncurkan, SUV Bertenaga dengan Tampilan dan Sentuhan Gelap

Matikan HP

Langkah pertama yang perlu Anda lakukan saat Hp masuk air adalah mematikan HP Anda segera setelah menyadari bahwa ia terkena air. Menyalakan HP yang basah dapat menyebabkan arus pendek dan merusak komponen penting.

 

Jangan mengisi daya: Hindari mencoba mengisi daya HP Anda setelah terkena air. Ini dapat menyebabkan korsleting dan memperparah kerusakan.

 

Posisikan HP dengan Benar

Saat HP masuk air atau terkena air, letakkan perangkat dengan speaker menghadap ke bawah. Goyangkan perlahan untuk membantu air keluar dari perangkat.

BACA JUGA:Tips dan Trik Meningkatkan Akurasi Google Maps, Pengguna Wajib Tahu!

Sumber: