Jangan Diabaikan, Calon Peserta Seleksi CPNS dan PPPK 2023 Persiapkan Hal Ini Dengan Matang!

Jangan Diabaikan, Calon Peserta Seleksi CPNS dan PPPK 2023 Persiapkan Hal Ini Dengan Matang!

Persiapan cpns dan pppk 2023/---detik.net.id

- Unggah sejumlah dokumen yang dibutuhkan sesuai ukuran dan format yang ditentukan.

- Jika sudah, cek atau periksa resume lalu akhiri pendaftaran

- Cetak kartu informasi akun dan kartu pendaftaran akun

 

BACA JUGA:Bukan Hanya SMA dan S1, Kejaksaan Juga Buka Kesempatan Formasi CPNS Lulusan D-3

Berikut ini jadwal resmi seleksi CPNS 2023 yang ditetapkan Panselnas berdasarkan surat Menteri PANRB Nomor: B/1871/M.SM.01.00/2023 tanggal 21 Agustus 2023 perihal Penyesuaian Jadwal Pelaksanaan Seleksi CASN Tahun 2023.

 

- Pengumuman Seleksi: 16-30 September 2023

- Pendaftaran Seleksi: 17 September-6 Oktober 2023

-Seleksi Administrasi: 17 September-9 Oktober 2023

- Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi: 10-13 Oktober 2023

- Masa Sanggah: 14-16 Oktober 2023

- Jawab Sanggah: 14-18 Oktober 2023

- Pengumuman Pasca Sanggah: 17-23 Oktober 2023

- Penarikan data final: 24-26 Oktober 2023

Sumber: