Lulusan SMA Bisa Jadi PNS, Berikut Ini 11 Sekolah Kedinasan Yang Patut Diperjuangkan

Lulusan SMA Bisa Jadi PNS, Berikut Ini 11 Sekolah Kedinasan Yang Patut Diperjuangkan

Sekolah kedinasan 2023--- dok/bic.id-

Lulusan SMA Bisa Jadi PNS, Berikut Ini 11 Sekolah Kedinasan Yang Patut Diperjuangkan

RK ONLINE - Pendaftaran sekolah kedinasan 2023 telah dibuka bagi lulusan SMA sederajat. Bukan hanya lulusan SMA, pelajar tamatan SMK dan MA juga mendapatkan kesempatan untuk mengikuti pendaftaran dan bersaing melalui proses seleksi sekolah kedinasan ini. 

 

Terdapat banyak pilihan sekolah kedinasan yang bisa dipilih lulusan SMA, SMK dan MA. Bahkan beberapa sekolah kedinasan membuka peluang untuk semua jurusan lulusan SMA.

 

Dari hasil penelusuran ditemukan sebanyak 11 sekolah kedinasan yang membuka peluang bagi lulusan SMA sederajat untuk menjadi PNS melalui sekolah kedinasan. 

BACA JUGA:UPDATE! Wisatawan Asal Palembang Tewas Tenggelam di Pantai Panjang Bengkulu 5 Orang, Begini Status 3 Lainnya

Selain 11 sekolah kedinasan ini, diketahui pula jika ada 9 sekolah kedinasan yang berada di bawah naungan Kementerian Perhubungan. 

 

Pendaftaran sekolah kedinasan 2023 ini bisa dimanfaatkan dan menjadi peluang besar bagi lulusan SMA, SMK dan MA sebagai alternatif untuk melanjutkan pendidikan tinggi.

 

Beberapa sekolah kedinasan 2023 ini juga ada yang memberikan beasiswa kuliah gratis hingga kuliah ikatan dinas dan dijanjikan menjadi PNS.

 

Perlu diketahui sekolah kedinasan merupakan lembaga pendidikan yang mempersiapkan siswa untuk menjadi pegawai negeri sipil di berbagai instansi pemerintah. Ada banyak sekolah kedinasan yang tersebar di Indonesia dan beberapa di antaranya, menerima lulusan SMA, SMK dan MA.

Sumber: