DPK Pasang Barcode di Buku Koleksi
DOK/RK : BUKU : Pelajar SD saat memilih buku bacaan milik DPK Lebong.--
"Dalam menyusun nomor barcode, harus dilakukan secara terstruktur. Nomor tersebut harus mempunyai makna yang mewakili identitas koleksi tersebut, layaknya nomor buku pokok. Dengan nomor barcode disusun sedemikian rupa, maka proses input akan menjadi lebih cepat dan tepat. Disamping itu tingkat keakuratan data akan menjadi lebih tinggi," tukas Susan.
Sumber: