Jangan Sampai Ketinggalan, Ini Jadwal Debat Publik Calon Bupati dan Wakil Bupati Kepahiang!

Selasa 08-10-2024,12:41 WIB
Reporter : Jimy Mahendra
Editor : Hendika

 

Sementara itu terkait dengan teknisnya, akan dirancang lebih lanjut dan akan diinformasikan kepada masing-masing LO Pasangan calon bupati dan wakil bupati Kepahiang.

 

"Yang jelas pelaksanaan sudah kita sepakati, tinggal lagi nantinya melakukan pembahasan teknis pelaksanaan debat," lanjutnya.

BACA JUGA:Pemkab Kepahiang Agendakan Isbat Nikah 40 Pasangan

BACA JUGA:Penyelesaian THL Menjadi PPPK di Kepahiang Masih Tunggu Intruksi Pusat

Sekdar informasi tambahan bahwa, berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 13 Tahun 2024 tentang Kampanye Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta Walikota dan Wakil Walikota.

 

Terdapat 6 materi debat publik untuk Cabup/Cawabup pada Pilkada 2024. Meliputi materi tentang meningkatkan kesejahteraan masyarakat, memajukan daerah, meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, menyelesaikan persoalan daerah, menyerasikan pelaksanaan pembangunan daerah kabupaten/kota/provinsi dengan nasional, serta memperkokoh Negara Kesatuan Republik Indonesia dan kebangsaan.

Kategori :