Seleksi CPNS 2024, Ketahui Beberapa Tahapan, Formasi dan Cara Pendaftaran

Jumat 09-02-2024,15:22 WIB
Reporter : Dicky Pratama
Editor : Hendika

BACA JUGA:CATAT! Ini Daftar Instansi yang Membuka Seleksi CPNS 2024 Formasi Lulusan SMA atau SMK

- Warga Negara Indonesia (WNI).

- Tidak pernah dipidana penjara selama 2 tahun atau lebih.

- Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS, TNI, Polri, atau pegawai swasta.

 

- Tidak berkedudukan sebagai CPNS, PNS, TNI, atau Polri.

- Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis.

- Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan.

BACA JUGA:Pendaftaran CPNS 2024 Dibuka, Catat Sederet Persiapan yang Wajib Dipersiapkan Calon Peserta

- Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamar.

- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI atau negara lain yang ditentukan oleh instansi pemerintah.

- Usia 18-35 tahun pada saat melamar (kecuali untuk beberapa jabatan tertentu yang boleh melamar hingga usia 40 tahun).

- Bagi lulusan terbaik atau cumlaude, terdapat persyaratan tambahan yang perlu dipenuhi, seperti jenjang pendidikan minimal S1, berasal dari perguruan tinggi terakreditasi A/unggul, dan lain sebagainya.

 

Untuk penyandang disabilitas, juga terdapat persyaratan khusus, seperti melampirkan surat keterangan dari dokter rumah sakit pemerintah/puskesmas yang menerangkan jenis dan derajat kedisabilitasannya.

BACA JUGA:SIMAK! Ini Daftar Formasi CPNS 2024 Untuk Lulusan D3 dan S1

Kategori :