Tes SKB CPNS Kemenag 2023 Dilaksanakan Hari Ini, Cek Segera Lokasi Tes Berikut Tata Tertibnya!

Selasa 19-12-2023,09:00 WIB
Reporter : Dicky Pratama
Editor : Hendika

 

Lokasi IAIN CURUP:

- KHOIRUNNISA

- MARYANTI SAWITRY

- SARI RAHMAWATI

BACA JUGA:Informasi Penting Jadwal dan Lokasi Ujian SKB CPNS 2023

Untuk melihat nama-nama peserta seleksi CPNS Kemenag 2023 yang lolos tes SKD, dapat diakses melalui tautan berikut.

 

Saat ini, seleksi CPNS Kemenag 2023 memasuki tahap Seleksi Kompetensi Bidang (SKB). Nurudin, Kepala Biro Kepegawaian Setjen Kemenag, menjelaskan bahwa tahap SKB CPNS tahun ini akan dilaksanakan pada 19 Desember 2023.

 

"Peserta yang lolos Seleksi Kompetensi Dasar atau SKD wajib mengikuti SKB CPNS sesuai jadwal dan lokasi yang telah ditetapkan," ujar Nurudin

BACA JUGA:Tes SKB CPNS Kemenag 2023, Simak Format Daftar Riwayat Hidup yang Wajib Dibawa Saat Tes

"Dalam SKB CPNS, terdapat tiga bentuk tes, yaitu Psikotes, Praktik Kerja, dan Wawancara yang menggunakan Sistem Aplikasi Kementerian Agama. Peserta diwajibkan untuk melengkapi Daftar Riwayat Hidup (DRH) dengan cermat serta membawa dokumen pendukung saat pelaksanaan SKB CPNS," tambahnya.

 

Nurudin juga menekankan pentingnya peserta untuk mematuhi semua aturan yang tercantum dalam pelaksanaan SKB CPNS. 

 

Kategori :