Cukup Pakai Sampo, Kaca Mobil Berembun Saat Hujan Ternyata Gampang Sekali Diatasi

Senin 04-12-2023,07:00 WIB
Reporter : Dicky Pratama
Editor : Hendika

"Meski begitu, dengan adanya heater pada mobil modern, selama kondisinya normal, perjalanan saat hujan tidak akan membuat kaca mobil berembun," jelasnya.

BACA JUGA:Mau Terhindar dari Banjir dan Petir, Baca dan Amalkan Doa Ini Saat Musim Hujan Datang

Solusi sederhana ini memberikan alternatif praktis bagi pengemudi untuk mengatasi embun pada kaca mobil saat cuaca hujan.

 

 Meskipun demikian, penting untuk memilih sampo dengan bijak serta memastikan kondisi mobil dalam keadaan baik untuk perjalanan yang aman dan nyaman.

Kategori :