1 Hari Langsung Sembuh, Ini 5 Rekomendasi Obat Herbal Yang Ampuh Mengobati Panu

Selasa 10-10-2023,18:41 WIB
Reporter : Jimmy Mahendra
Editor : Hendika

Selain itu, campuran air kunyit tersebut juga dapat dikonsumsi secara langsung. Ramuan ini adalah salah satu pengobatan rumah termudah untuk infeksi jamur karena kunyit mudah didapatkan di pasar.

BACA JUGA:Panik Kolesterol Tinggi, Jangan Risau Simak Baik-Baik Solusi Ini

5. KONSUMSI YOGHURT

Untuk pengobatan yang terakhir, terbilang cukup mudah dan juga enak. Sebab Yoghurt serta probiotik lainnya memiliki banyak bakteri baik yang membantu mencegah terjadinay infeksi jamur. Sehingga makanan probiotik sangat cocok sebagai obat panu alami. Makanan fermentasi adalah sumber probiotik yang sangat baik.

Kategori :