MURAH! Ini Rekomendasi Mobil Mewah Bekas Dengan Harga Dibawah Rp 100 Juta
RK ONLINE - Artikel ini memuat rekomendasi mobil bekas mewah dengan harga terjangkau tergantung pada pabrikan dan varian, baik dari merek Eropa maupun Jepang.
Harga mobil bekas untuk varian sedan hingga hatchback mewah telah mengalami penurunan yang signifikan dibandingkan saat mobil tersebut baru dirilis. Saat ini, sudah banyak pilihan mobil mewah dengan harga di bawah Rp 100 juta.
Kami juga merekomendasikan jasa Rental Mobil yang aman, murah, dan mudah pada situs yang terlampir.
Mobil mewah bekas ini berasal dari pabrikan Jepang maupun Eropa, dan variasi modelnya juga beragam, mulai dari sedan hingga hatchback.
BACA JUGA:GAMPANG, 7 Tips Mudah Perawatan Mobil Ini Auto Bikin Mobil Terasa Baru Terus
Melansir dari berbagai sumber terpaercaya berikut daftar harga mobil bekas mewah di bawah Rp 100 juta per Mei 2023, namun sebelum melakukan pembelian sebaiknya konsumen mengecek beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum membeli mobil bekas:
- Riset kondisi: Carilah informasi tentang model dan tahun pembuatan mobil yang akan dibeli.
- Inspeksi mesin: Periksa kondisi fisik mobil dan riwayat servisnya.
- Lakukan tes mobil: Cobalah mengendarai mobil untuk memastikan bahwa semua sistem berfungsi dengan baik.