PUPR Kepahiang
Bagian Pemerintahan

Ini Cara Cek Perengkingan SKD dan Jumlah Pesaing CPNS 2024

Ini Cara Cek Perengkingan SKD dan Jumlah Pesaing CPNS 2024

Ini Cara Cek Perengkingan SKD dan Jumlah Pesaing CPNS 2024--Dok/Net

BACA JUGA:Gencar Disosialisasikan, Ini Keuntungan Kartu Nikah Digital

Disisi lain, peserta CPNS 2024 yang mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar dapat melihat pesaing mereka dengan cara Peserta dapat mengecek jumlah pesaing dan formasi jabatan melalui laman SSCASN BKN. Dengan cara buka laman resmi SSCASN, pilih "Jenjang Pendidikan", "Program Studi", "Instansi", dan "Jenis Pengadaan". Masukkan jenjang pendidikan yang digunakan untuk mendaftar.

 

Pilih program studi dan instansi yang diinginkan, lalu klik "Cari". Sistem akan menampilkan daftar formasi dan jumlah formasi yang dibuka beserta jumlah pesaing yang lolos seleksi administrasi.

Sumber: